Pada postingan sebelumnya , saya telah menjelaskan
secara singkat mengenai apa apa yang harus diperhatikan dalam pembuatan sebuah
web sehingga kita dapat menentukan bagus atau tidaknya suatu web .
Pada postingan sebelumnya juga telah diberikan
contoh web sederhana yang kami buat , namun masih memiliki beberapa kekurangan
, yaitu warna yang tidak menarik sebab terlalu banyaknya warna font dalam suatu
halaman yang menjadikan kesan “norak”pada web tersebut .
Berikut tampilan sebelumnya
Setelah kami mencoba untuk memperbaikinya , kami
menyadari bahwa warna font pada satu halman tidak semestinya memiliki warna
yang terlalu beragam , terutama warna yang menjadikan font tersebut tidak
terbaca karena memiliki kemiripan warna dengan background .
Sehingga kami memutuskan untuk menggunakan satu
warna secara sama pada satu halaman web menjadi seperti berikut
Hal ini juga kami lakukan kepada tampilan menu menu
lainnya baik untuk tampilan Home , Tutorial , dan Contacts
(Tutorial 1)
(Tutorial 2)
Sekian web sederhana yang kelompok kami buat.
Tugas ini dibuat secara berkelompok , dengan anggota
: