Laman

Jumat, 31 Oktober 2014

New Media

New Media atau yang apabila di terjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia adalah “Media Baru” . Sebelum mencari tahu apa itu New Media , yang harus diketahui terlebih dahulu yaitu apa itu Media.

Jumat, 24 Oktober 2014

Pembentukan Lanjut Kalimat dalam Bahasa Indonesia


Yang dimaksud dalam pembentukan kalimat yaitu merubah atau menyisipkan kata imbuhan pada kata dasar bahasa Indonesia sehingga memiliki arti yang sama dengan kata dasarnya namun untuk penggunannya dalam sebuah kalimat menjadi berbeda . Pada proses pembentukan yang dimaksudkan ini memiliki bebrapa peraturan untuk tiap tiap kalimat dalam bahasa Indonesia , sehingga nantinya kata bentukan ini memiliki tempat dan makna yang benar dalam sebuah kalimat .
Kalimat imbuhan yang digunakan pada pembentukan ini yaitu antara lain “me-“ , “pe-“ , “pe- -an”.
Berikut beberapa kalimat bentukan beserta aturan aturannya apabila dipaparkan menjadi point point tertentu        :

Rabu, 15 Oktober 2014

Ucapan dan Ejaan dalam Bahasa Indonesia


Dalam bahasa Indonesia ada dikenal dua hal yang saling berkaitan yaitu Ucapan dan Ejaan.Dua hal ini merupakan hal yang berbeda namun memiliki keterkaitan yang sangat kuat diantara satu sama lainnya.Berikut apabila kedua hal tersebut kita jabarkan :

Ucapan
Menurut definisinya Ucapan merupakan suatu kaedah berkomunikasi secara lisan .Pada orang Indonesia sendiri , Bahasa Indonesia kebanyakan merupakan bahasa kedua bagi mereka.Bahasa Indonesia yang dimaksud disini merupakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar sebagaimana mestinya serta sesuai dengan aturan aturannya.

Mengapa dikatakan bahasa kedua ?

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Top WordPress Themes